Operamini VS UC Browser (UC Web)

Sebelum membandingkan keduanya, mari kita pahami dulu apa itu Operamini dan UCWEB. Opera mini dan UCWEB adalah browser ponsel ber-platform symbian dan java. Mengapa saya mengambil pembahasan ini?. Itu semua hanya sekedar memberikan informasi dan bukan bermaksud untuk membandingkan atau menjelek-jelekan suatu produk.

Setelah kita mengenal opera mini dan UCWEB, maka timbullah pertanyaan, manakah browser yang bagus diantara keduanya?. Itulah yang menjadi pembahasan kita sekarang.

Baiklah, langsung saja saya berikan jawabannya. Kalau menurut saya, UCWEB jauh unggul dari pada opera mini. Mengapa?. Ini ada berberapa fitur keunggulan dari UCWEB:
1. Server UCWEB belum seramai opmin (opera mini), jadi koneksi internet lebih cepat dengan UCWEB.
2. Bisa menyimpan halaman dengan dua format, .txt dan .uhtm. *.txt sangat berguna bagi kamu yang ingin mencari tugas sekolah, dengan cara kamu save dulu halamannya dengan ekstensi .txt lalu tranfer ke pc.
3. Bisa buka banyak tab (opmin yang versi baru sudah mendukung ini juga).
4. Ada download manager. Jadi seandainya pulsa kamu habis sewaktu lagi nge-download, kamu bisa melanjutkan download lain waktu.
5. Bisa download 3 file secara bersamaan.
6. Memiliki theme yang bisa diganti dan didownload










UC Web (UC Browser)













Operamini



0 comments:

Post a Comment